1.Inner terbuat dari microfleece yang lembut bayi merasa stay dry
2.Memiliki leg gusset untuk mencegah bocor samping
3.Dapat menampung kurang lebih 170cc air atau kira kira tahan selama 2-7 jam tergantung volume pipis si kecil.
4. Di sisi bawah insert terdapat kancing snap untuk mengaitkan insert ke cover cloth
5.Cluebebe coveria petit ini merupakan cloth diaper dengan model AI2/ coveria, kelebihannya jika si kecil baru saja dipakaiin clodi terus pup, maka cukup ganti insertnya saja tanpa perlu mengganti cover, asal covernya tetap bersih. Setelah clodi sudah penuh/sekitar 6 jam an, baru cover bisa dicuci. Clodi ini fit banget untuk baby newborn